Artikel

Pelatihan dan Pembinaan Kader BKB (Bina Keluarga Balita)

10 Maret 2023 11:23:49  Administrator  237 Kali Dibaca  Berita Desa

Pemerintah Desa Gunung Bau menyelenggarakan Pelatihan dan Pembinaan Kader  BKB atau Bina Keluarga Balita.Kegiatan pembinaan ini di hadiri oleh Kader BKB, Bidan Desa dan PLKB Kecamatan Kintamani serta di dampingi oleh Kelian Banjar Dinas Gunung Bau.

Menyadari hal tersebut Pemerintah Desa melaksanakan kegiatan Pembinaan Kader Bina Keluarga Balita untuk cara pengisian dan pelaporan Buku Administrasi.

Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan dan keterampilan tentang kesehatan Balita, selain itu bisa mengajak teman-teman yang lain untuk berperilaku hidup sehat. Agar tumbuh dan berkembang secara harmonis dan setinggi-tingginya menjadi sumber daya manusia yang berkualitas.

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image  
 

 Peta Desa

 Statistik

 Sinergi Program

Prodeskel Pajak Online

 Pemerintah Desa

 Media Sosial

 Agenda

Belum ada agenda

 Statistik Pengunjung

  • Hari ini:315
    Kemarin:172
    Total Pengunjung:179.524
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:18.97.9.173
    Browser:Tidak ditemukan

 Komentar